Analisis Website KPK

Komisi Pemberantasan Korupsi, atau disingkat menjadi KPK, adalah komisi di Indonesia yang dibentuk pada tahun 2003 untuk mengatasi, menanggulangi dan memberantas Korupsi di Indonesia

KPK sebagai lemabaga pemerintahan yang membertantas korupsi di indoensia, mempunyai banyak tugas dan fungsi untuk menghindarkan dari berbagai macam kasus korupsi di Indonesia. Adapun tugas dan Fungsi KPK adalah Melakukan penyelidikan, penyidikan, dan penuntutan terhadap tindak pidana korupsi dan masih banyak tugas dan beban yang harus dikejakana oleh KPK.

Saat ini pemerintah telah menggalakkan pemamfaatan media internet dalam menunjang kegiatan pemerintahan, baik itu pemerintah pusat maupun pemerintah di daerah demi terwujudnya e-Government. Media internet digunakan sebagai media interaksi dan komunikasi antara pemerintah dengan rakyat maupun antara pemerintah pusat dengan pemerintah daerah.

Kini KPK telah dilengkapi dengan Website yang sangat membantu masyarakat agar lebih memudah untuk mengettahui berita-berita dan hal-hal yang bersangkutan dengan KPK. Anda Dapat Mengunjungi Website KPK Di : http://www.kpk.go.id/id . Adapun Tujuan dari pembuatan Website KPK ini adalah untuk menunjang peningkatan pembangunan yang di lakukan oleh pemerintah sehingga dapat berguna untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat. Dalam Hal ini Penujang Peningkatan pemabanguan dilakukan dibidang Korupsi yang ada di Indonesia.

Selain itu http://www.kpk.go.id/id memiliki visi yaitu “Menjadi lembaga penggerak pemberantasan korupsi yang berintegritas, efektif, dan efisien di dunia e-goverment !”. Dengan adanya Website Kpk yang dibuatt oleh pemerintah, sangat membantu dalam hal informasi publik.

Sementara itu Misi dari KPK ini adalah :

    1. Melakukan koordinasi dengan instansi yang berwenang melakukan pemberantasan TPK.
    2. Melakukan supervisi terhadap instansi yang berwenang melakukan pemberantasan TPK.
    3. Melakukan penyelidikan, penyidikan, dan penuntutan terhadap TPK.
    4. Melakukan tindakan-tindakan pencegahan TPK.
    5. Melakukan monitor terhadap penyelenggaraan pemerintahan negara.

 Tampilan Website KPK :

3

Website KPK ini memiliki banyak kelebihan disbanding dengan website – website pemerintah lainya dilihat dari segi tampilan dan desainya.

Dari segi tampilan Website ini sudah sangat baik, dimana pada halaman depan website, Sudah menampilkan berbagai macam domain dan website lain yang berhubungan dengan KPK. Tentu ini sangat mempermudah para pengunjung untuk membaca dan mengakses website ini, adapun website anakan dari KPK sendiri adalah : 2

  1. http://acffest.org/

Festival Film Anti Korupsi

  1. http://ideberaksi.org/

Lomba Inovasi Model Pembelajaran Antikorupsi

  1. http://www.aksijujur.org/

Kreasi Kreatif Anti Korupsi

  1. http://acch.kpk.go.id/
Live Twitter KPK

Portal Anti Korupsi

Pada Tampilan depanya Sendiri sudah dilengkapi dengan Menu Bar MEDIA SOSIAL. KPK sendiri memiki 3 Media Sosial Resmi, Seperti Facebook, Twitter, dan Youtube. Tujuan dari pembuatan Media Sosial KPK adalah agar lebih mempermudah para pengunjung dan pembaca berita, Sehingga untuk membaca berita tersebut tidak harus melalui situs resmi KPK, tapi juga dapat melalui Akun Media Sosial KPK.

Mungkin hanya sedikit saja kekurangan dari website ini, seperti Font yang membosankan. Ketika pengunjung membaca konten yang ada di website, mungkin pembaca merasa bosan untuk membacanya. Font-font yang dipilih berkarakter sangat formal, seperti Menu pada Berita. Saya rasa hampir semua kolom disajikan dengan font yang sama. Selebihnya, website tersebut sudah sangat sempurna untuk di akses dan dibaca oleh para pengunjung.

Referensi :

Departement of Social Economic and Social Affairs ;”UN GOVERMENT SURVEY 2008″. 8 Januari 2014.

http://www.kpk.go.id/splash/

http://id.wikipedia.org/wiki/Pemerintahan_elektronik

Leave a comment